Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Tamak dalam Urusasn Akhirat

 1. Kalau seandainya qolbu kita bersih maka kita tidak akan pernah merasa puas membaca AlQuran. 2. Untuk urusan agama maka tamaklah, lihatlah yang lebih baik akhiratnya dari antum agar muncul berloba lomba dalam urusan akhirat. Fastabiqul khoirot. 3. Untuk urusan dunia Nabi Shallallaahu'alaihiwasalam bersabda lihatlah yang di bawah kalian agar tidak meremehkan nikmat yang ada pada diri kalian. 4. Kita tidak akan pernah merasakan lezatnya keimanan sampai kita beriman kepada takdir. Tentunya hal tersebut tidak akan tercapai kecuali dengan meninggalkan sifat berkeluh kesah.

Bab Jiran/Tetangga Baik

Bab Jiran/Tetangga Baik. Utk melihat bahwa sesuatu itu baik maka ada timbangannya. Dan timbangan yang terbaik adalah agama Islam. 1. Teman yang baik adalah yang paling bermanfaat terhadap temannya. Termaauk di dalamnya adalah tidak membiarkan temannya tergelincir ke dalam kemaksiatan. 2. Sebaik-baik jiran/tetangga adalah yang terbaik utk tetangganya. Barangsiapa yang beriman kepada hari kiamat maka hendaklah jangan menyakiti tetangganya. 3. Sebaik-baik muslim adalah muslim yang menjaga lisannya utk tidak menyakiti muslim yang lain. 4. Sebaik-baik orang adalah orang yang paling banyak manfaatnya. 5. Sebaik-baik kamu adalah yang paling baik kepada keluarganya. 6. Sebaik-baik kamu adalah yang belajar dan mengajarkan AlQuran. 7. Sebaik-baik kalian adalah yang paling lembut bahunya ketika sholat berjamaah. 8. Sebaik-baik kamu adalah yang paling baik aklaknya.

Wasiat-Wasiat Rasulullah

3 wasiat Rasulullah Shallallaahu'alaihiwasalam kepada Abu Huroiroh Rhadhiallaahu'anhu: 1. Sholat witir sebelum tidur. 2. Puasa 3hari dalam sebulan. 3. Sholat dhuha 2 rakaat. Dalam riwayat lain yaitu Abu Dzar yaitu 7hal: 1. Mencintai orang-orang miskin dan dekat dengan mereka. 2. Aku diperintahkan agar melihat ke bawah dan jangan melihat ke atas dari sisi dunia. Aku diperintahkan agar melihat yang lebih lemah dari aku. Dan jangan melihat orang lebih di atas kita. 3. Aku diperintahkan agar menyambung tali silaturrahmi walaupun dicuekin. 4. Aku diperintahkan agar memperbanyak ucapan laahaulah walaquwwata illlaa billaah. 5. Bicara yang benar walaupun pahit. 6. Menasehati 7. Jangan minta apapun dari orang. Riwayat Al-Bukhari: 3 wasiat Rasulullah Shallallaahu'alaihiwasalam kepada Abu Dzar: 1. Agar aku mendengar dan mentaati walaupun yang memerintahkanku seorang hamba yang cacat. 2. Apabila kamu buat gulai atau sop maka banyakan kuahnya kemudian bagi-bagi dengan tetangga. _Ini buk...