TADABUR DAN MEMAHAMI AL-QUR’AN

 ✍️ TADABUR DAN MEMAHAMI AL-QUR’AN

Allah ﷻ berfirman:

 قَدْ اَنْزَلَ اللّٰهُ اِلَيْكُمْ ذِكْرًا . رَّسُوْلًا يَّتْلُوْا عَلَيْكُمْ اٰيٰتِ اللّٰهِ مُبَيِّنٰتٍ لِّيُخْرِجَ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ مِنَ الظُّلُمٰتِ اِلَى النُّوْرِ ۗ

" Sungguh, Allah telah menurunkan peringatan kepada kalian, (dengan mengutus) seorang Rasul yang membacakan ayat-ayat Allah kepadamu yang menerangkan (bermacam-macam hukum), agar Dia mengeluarkan orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan, dari kegelapan kepada cahaya." (QS. Ath-Thalaq 65: Ayat 10-11)

Hal yang paling ampuh untuk mengeluarkan seseorang dari kesengsaraan (kegelapan) menuju kebahagian (cahaya) adalah dengan membaca Al Qur'an beserta tafsirnya.

Ibnul Qayyim mengatakan bahwa membaca satu ayat Al Qur'an dengan tafakkur dan memahaminya itu lebih baik daripada membaca Al-Qur'an dengan khatam tanpa tadabur dan memahaminya.

#tadabbur_quran
#kelas.firanda.com

MEDIA OFFICIAL
🌏 Web | Firanda.com | bekalislam.firanda.com
📹 Youtube : youtube.com/channel/UCm44PmruoSbuNbZn7jFeXUw
📺 Instagram : instagram.com/firanda_andirja_official
📠 Telegram : t.me/firanda_andirja
🎙️ Twitter : twitter.com/firanda_andirja
📱 Facebook : facebook.com/firandaandirja
🔊 Soundcloud : soundcloud.com/firanda-andirja

Komentar